PERAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN UNTUK MEMBENTUK KARAKTER MAHASISWA YANG SMART AND GOOD CITIZENSHIP DALAM MENGHADAPI PERKEMBANGAN DI ERA SOCIETY 5.0.
Kata Kunci:
pendidikan kewarganegaraan, karakter, smart and good digital citizenAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran penting dari Pendidikan Kewarganegaraan untuk
membentuk karakter mahasiswa yang smart and good citizenship dalam menghadapi
perkembangan di era society 5.0. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan
kualitatif deskriptif melalui metode studi literatur. Pendidikan Kewarganegaraan memiliki peranan
dalam membentuk karakter smart and good citizenship dalam diri mahasiswa dengan menjadikan
menjadikan Pendidikan Kewarganegaraan sebagai mata kuliah umum (MKU) yang wajib diambil
oleh mahasiswa dengan berkolaborasi menggunakan teknologi dalam pembelajarannya, materi
yang terkandung di dalam Pendidikan Kewarganegaraan berfokus pada penanaman nilai karakter
yang sesuai dengan Pancasila. Di era society 5.0 ini, Pendidikan Kewarganegaraan memiliki
peranan penting dalam menciptakan karakter smart and good citizenship dalam diri mahasiswa,
hal ini dapat tercapai apabila mahasiswa mampu menerapkan tiga komponen utama Pendidikan
Kewarganegaraan yaitu: civic knowledge, civic skills, dan civic disposition, serta
mengimplementasikan nilai-nilai karakter yang terkandung dan diajarkan di dalamnya.
Referensi
N. A. Kurniawan and U. N. Malang, “Paradigma Pendidikan Inklusi Era Society 5.0 Ummu Aiman”.
“Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional No. 20 Tahun 2003.”
S. Nurul, H. & Dinie, and A. Dewi, “Meninjau Sejauh Mana Implementasi Nilai Pendidikan Karakter Melalui Pendidikan Kewarganegaraan Di Perguruan Tinggi,” Jurnal Kewarganegaraan, vol. 5, no. 2, 2021.
S. Saputri, D. A. Dewi, and Y. F. Purnamasari, “Taat Wajib Pajak sebagai Bentuk Implementasi „Smart and Good Citizen,‟” 2017, doi: 10.31004/jptam.
P. Kewarganegaraan et al., “Implementasi Kebijakan Mata Kuliah,” 2020.
E. Retnowati, A. Ghufron, Marzuki, Kasiyan, Plerawan Cilik Adi, and Ashadi, “Character Education 21st For Century Global Citizens,” 2019.
M. Imawan, A. Pettalongi, and N. Nurdin, “Prosiding Kajian Islam dan Integrasi Ilmu di Era Society 5.0 (KIIIES 5.0) Pascasarjana Universitas Islam Negeri Datokarama Palu 2023 Pengaruh Teknologi Terhadap Pendidikan Karakter Peserta Didik Di Era Society 5.0”, [Online]. Available: https://jurnal.uindatokarama.ac.id/in dex.php/kiiies50/issue/archive
Hadi Hartono, R. M. Sinaga, and Pujiati, “Effectiveness of Controversial Issues Learning Model Through Problem Based Learning in Improving Students Critical Thinking Skills,” International Journal of Educational and Life Sciences, vol. 2, no. 1, pp. 51–68, Jan. 2024, doi: 10.59890/ijels.v2i1.1168.
D. Asyari and D. Anggraeni Dewi, “Peran Pendidikan Kewarganegaraan bagi Generasi Milenial dalam Menanamkan Jiwa Nasionalisme Di Era Globalisasi.”
Mukhamad Murdiono, “Peningkatan Keterampilan Kewarganegaraan (Civic Skills) Melalui Penerapan Pembelajaran Kewarganegaraan berbasis Portofolio”.
Ayuning Bhetari, “3. Skripsi Tanpa Pembahasan - Rocket Digital (60)”.
E. Saputra, “Peranan Metode Diskusi Dalam Pembentukan Karakter Melalui Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan (PKn),” 2015.
R. Taufika, Z. Amin, and R. Alfiansyah, “Governance: Jurnal Ilmiah Kajian Politik Lokal dan Pembangunan Implementasi Pembelajaran PKN Dalam Pembentukan Karakter Generasi Muda Good And Smart Citizenship Di Era Resolusi Industri 4.0”.
Y. Falaq, “Education of Citizenship in Higher Education as A Fortress of Nation Characters in Facing Era Society 5.0,” Journal of Educational Sciences, vol. 4, no. 4, p. 802, Oct. 2020, doi: 10.31258/jes.4.4.p.802-812.